Rabu, 23 April 2008

Kata Orang tentang demokrasi

E-kamus Universitas Gadjah Mada:
pemerintahan rakyat,masyarakat sama serajatnya
Encyclopedia Britannica:
literally, rule by the people. The term is derived from the Greek dēmokratiā, which was coined from dēmos (“people”) and kratos (“rule”) in the middle of the 5th century bc to denote the political systems then existing in some Greek city-states, notably Athens.
Wikipedia Indonesia:
bentuk atau mekanisme sistem pemerintahan suatu negara sebagai upaya mewujudkan kedaulatan rakyat (kekuasaan warganegara) atas negara untuk dijalankan oleh pemerintah negara tersebut.
Artikan sendiri lah.....

Tidak ada komentar: